Home Hukum Jasad Bayi Ditemukan di Bak Sampah

Jasad Bayi Ditemukan di Bak Sampah

1962
1

Bayi_MayatJABARSATU.COM – Warga di Jalan Taman Siswa, Kelurahan Malabar, Kecamatan Lengkong Bandung  dihebohkan penemuan jasad bayi perempuan, Kamis (12/3/2015) pagi. Jasad tersebut ditemukan di dalam bak sampah depan rumah No. 11.
Menurut informasi yang diperoleh, penemuan ini terjadi sekitar pukul 06.30. Ketika itu ada seorang pemulung bernama Odang (53) yang tengah mencari rongsokan.
Warga Kebon Jayanti, Kiaracondong ini mengais sampah di bak sampah. Namun, ketika melihat tempat sampah di lokasi kejadian, Odang terkejut.
“Saya melihat seperti kepala,” katanya kepada petugas kepolisian. (JBS/MD?TJ)

Previous articlePSG Singkirkan Chelsea, Melaju ke Semifinal Liga Champions
Next articleMantan Ketua DPRD Kabupaten Bandung Dituntut 18 Bulan Penjara

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.