Home Bisnis & Ekonomi Dinsos Terjunkan 250 Petugas

Dinsos Terjunkan 250 Petugas

924
0

dinsosJABARSATU.COM – Halangi PMKS (penyandang masalah kesejahteraan sosial) turun ke jalanan, Dinas Sosial Kota Bandung terjunkan 250 petugas di 15 titik. Dengan penambahan dan jangkauan yang diperluas, diharapkan warga dan wisatawan menjadi nyaman.
“Sebelum ini kita konsentrasi pada lima titik. Tapi karena tingginya komplain masyarakat, dari satu  titik jadi sekarang 15 titik,” ujar Kepala Dinas Sosial Kota Bandung, Dodi Ridwansyah, usai apel kesiagaan petugas di Balaikota, Jln. Wastukancana, Senin (1/12).
Ke-15 titik ini diantaranya, pintu tol Pasteur, Pasteu-Sukajadi, pasteur Cipaganti, Pasteur-Cihampelas, Riau, Laswi, keluar tol Pasirkoja, Soekarno Hatta- Samsat, Soekarno Hatta-Buahbatu, Tegallega, Pelajar Pejuang-Buahbatu, Soekarno Hatta-Leuwipanjang.

Kita razia tiap hari, ada yang menetap dan floating. Ada 250 personil yang terlibat, dari Satpol PP, TNI, Polri dan kewilayahan,” ujar Dodi.(jbs/gm/md)

 

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.